Pengikut

Senin, 21 Januari 2019

kata kata persahabatan

Kata Kata Persahabatan – Sahabat merupakan seseorang yang selalu ada ketika kita merasakan susah maupun senang secara bersama-sama dengan saling berbagi senang dan duka. Walaupun terpisah jarak yang jauh sekalipun, tetapi sahabat sejati akan selalu ingat dan tetap terus mendoakan anda.
Kata-kata tentang persahabatan merupakan suatu rangkaian kata yang dituliskan untuk memberi sebuah pelajaran kepada pembacanya. Untuk membuat sebuah kata-kata tentang seseorang harus mimiliki sebuah pandangan yang jernih mengenai kehidupan. Karena hal itu akan mempengaruhi kata-kata yang dibuat.

Kata Kata Persahabatan yang Indah


Kata Kata Persahabatan
Kata Kata Persahabatan

“Hal paling indah dari persahabatan ialah memahami dan dipahami, tanpa memaksa dan ingin menang sendiri.”
“Sahabat yang baik tak akan mencelakai, namun sahabat yang baik akan senantiasa menasehati, melindungi, dan tulus mengasihi.”
“Matahari tak pernah memilih siapa yang harus diberikan sinar. Mari kita coba teladani itu, pahamilah perbedaan dan hargai siapa pun dia sahabat.”
“Untuk sahabat. Biarkan kata “saling” hadir dalam tiap hubungan, akan terlihat betapa indahnya kebersamaan itu.”
“Sahabat sejati ialah orang yang selalu berpikir abda ini seperti telur yang utuh, meski ‘kenyataannya’ Anda ini setengah retak.”
“Teman memang melengkapi bagian yang kurang tapi bukan untuk dimanfaatkan.”
“Orang yang melanggar aturan adalah sampah tetapi orang yang mengkhianati temannya sendiri itu lebih rendah dari sampah.” (Naruto Uzumaki)
“Teman merupakan orang yang menyelamatkanku dari neraka yang bernama kesepian.” (Naruto Uzumaki)
“Persahabatan yang didasari oleh keikhlasan hati dan kasih sayang, akan melahirkan keabadian dalam kebersamaan.”
“Bersahabat bukan berarti kita mempercayainya, namun bersahabat bagaimana kita dpt dipercaya olehnya  kepercayaan itu penting.”
“Kalian semua merupakan sahabat yang memberikan ketenangan “
“Sahabat sejati akan hadir dan menghibur di kala kita hancur. Bukan malah kabur ketika kita lebur?”
“Hidup itu pilihan, maka pilihlah sahabat yang dapat membawamu kedalam kebaikan”
“Boleh jadi semua teman kita pergi, namun tidak dengan Sahabat”
“Sahabat merupakan orang yang akan membangunkan kita dari tidur walaupun sedang bermimpi indah.”
“Bagaimana aku bisa berhenti bermimpi, sedangkan setiap malam aku selalu menutup mata, kawan.”
“Bahasa persahabatan tak tercermin dalam kata-kata, melainkan dengan arti.”(Henry David Thoreau)
“Persahabatan bukanlah sebuah kesempatan, tapi merupakan tanggung jawab yang manis.” (Khalil Gibran)
“Persahabatan tidak terjalin dengan orang yang istimewa. Namun, kita jadi istimewa karena bersahabat. Sahabatlah yang mengistimewakan kita.”
“Tak ada yang sempurna, sahabatpun pernah berbuat salah, tapi kamu selalu temukan sebuah alasan tuk maafkan mereka.”
“Persahabatan yang didasari oleh keikhlasan hati dan kasih sayang, akan melahirkan keabadian dalam kebersamaan.”
“Sahabat tak akan menghilang ketika masalah datang, namun justru menggandeng tanganmu dan menghadapinya bersama-sama.”
“Bantu temanmu dalam kesulitan, maka mereka akan memudahkanmu dikemudian hari “
“Tertawalah bersama dengan teman, karena bahagia tidak harus selalu perihal pacar.”
“Kelemahan diriku adalah kelebihan dari sahabatku, kelebihan dariku adalah bagian dari kehebatan sahabatku.”
“Sahabat yang baik merupakan orang yang sangat kita percayai dan membuat kita tenang bersamanya. Dia menjadi tempat berbagi kelelahan, berbagi kesedihan dan tidak pernah menjual rahasia diri kita.”
“Sangat sulitnya mencari teman yang tak lupa kita ketika sudah tak lama berjumpa, namun jika Anda menemukannya. Itulah yang dinamakan sahabat yang hebat!”
“Bagaimanapun juga, sahabat adalah orang yang telah berjasa membangunkan anda dari keterpurukan, menghibur anda saat senang maupun susah. Begitu berartinya ia, dikala anda tak bisa melihat wajahnya lagi.”
“Sahabat bagai roda yang terus berputar, yang membuat lokomotif itu terus berjalan.”
“Walaupun bermil-mil jarak yang memisahkan, Sahabat tak pernah terpisah karena persahabatan tidak diukur dengan jarak melainkan dengan hati”
“Kawan sejati adalah orang yang mencintaimu meskipun telah mengenalmu dengan sebenar-benarnya baik itu baik dan burukmu.”
“Sahabat ibarat bintang, dia memang tidak selalu terlihat. Namun dia selalu ada untukmu.”
“Sahabat tak pernah membungkus pukulan dengan ciuman, namun menyatakan apa yang amat menyakitkan dengan tujuan agar sahabatnya mau berubah.”

Kata Kata Persahabatan Sejati


Kata Kata Persahabatan
Kata Kata Persahabatan

“Apa yang kita alami demi teman terkadang melelahkan dan menjengkelkan, namun itulah yang membuat persahabatan mempunyai nilai keindahan.”
“Sahabat sejati ialah orang yang selalu ada disaat kita senang maupun susah. dan dia yang membela kita saat kita dibully.”
“Sahabat sejati itu bukan seorang yang sering mentraktir kamu, minjemin duit. Tapi sehabat yang selalu ada saat kamu gagal.”
“Seorang sahabat tak akan menyembunyikan kesalahan untuk menghindari perselisihan, justru karena kasihnya ia memberanikan diri menegurmu apa adanya.”
“Bunga mawar dapat menjadi tamanku dan seorang sahabat bisa menjadi duniaku.”
“Jangan berjalan di belakangku, mungkin aku tak bisa memimpinmu. Jangan pula berjalan di depanku, mungkin aku tak mampu mengikutimu. Berjalanlah di sisiku dan jadilah sahabatku.”
“Seorang teman yang tak tulus dan jahat lebih ditakuti daripada seekor binatang liar. Seekor binatang liar dapat melukai tubuhmu, namun seorang teman jahat akan melukai pikiranmu”
“Persahabatan merupakan hal paling sulit di dunia untuk dijelaskan, ini bukan sesuatu yang dapat dipelajari di sekolah. Tetapi bila kamu belum belajar arti persahabatan, kamu benar-benar belum belajar apapun”
“Hal yang hebat tentang sahabat sejati ialah mereka membawa energi baru ke dalam jiwamu.”
“Persahabatan bukan merupakan sesuatu yang bisa dipelajari di sekolah. Tetapi kalau kau belum belajar memahami maknanya, maka kau belum belajar apapun.” (Muhammad Ali)
“Besi menajamkan besi, teman menajamkan teman.” (Nabi Sulaiman)
“Seorang teman akan menahan tawanya dan membantumu bangun ketika kamu terjatuh. Namun, teman sejati akan tertawa terbahak-bahak hingga mereka pun ikut terjatuh.”
“Perjalanan hidup bukan semata-mata untuk menemukan siapa diri kita, tetapi untuk menciptakan siapa diri kita.”
“Untukmu yang merasa kesepian percayalah bahwa di luar sana ada seseorang berdo’a setiap hari untukmu.”
“Hanya karena emosi sesaat sudah mampu menghancurkan segalanya. Termasuk persahabatan.”
“Dalam ketakutan yang tampak adalah hambatan. Dalam yakin,yang tampak hanyalah sebuah keyakinan.”
“Apa yang datang dengan mudah belum tentu mampu bertahan lama, tapi yang bertahan dengan lama tidak akan datang dengan mudah. Jangan pernah sia-siakan anugerah yang Tuhan beri pada kita, salah satunya adalah sahabat yang setia dalam suka duka.”
“Mengahabiskan waktu hari ini untuk mengeluh terhadap hari kemarin tak akan membuat hari esok lebih baik.”
“Keajaiban itu nyata bagi mereka yang yakin, berserah diri dan berkerja keras.”
“Lepaskan orang-orang tertentu karena mereka hanya bagian dari sejarahmu bukan bagian dari masa depan dan nasibmu.”
“Kita perlu dua tahun untuk belajar berbicara, namun kita memerlukan lima puluh tahun untuk belajar tutup mulut.”
“Tak ada sesuatu yang berharga datang dengan mudah.”

Kata Kata Persahabatan paling Menyentuh


Kata Kata Persahabatan
Kata Kata Persahabatan

“Percayalah, bukan pengkhianatan yang akan bisa menyudahi persahabatan kita, namun pertemanan abadi yang akan menemani kita hingga akhir hayat.”
“Hanya teman sejati yang benar-benar jujur dalam segala hal.”
“Persahabatan itu sebening kaca, sekali rusak bisa diperbaiki tapi akan selalu ada retakan”
“Seorang sahabat yang mengerti air mata kamu jauh lebih berharga daripada banyak sahabat yang hanya tahu senyum kamu”
“Sahabat adalah seseorang yang membuatnya mudah percaya pada diri sendiri”
“Saya lebih suka berjalan dengan seorang sahabat dalam kegelapan, dibanding sendirian dalam terang.”
“Duduk diam di samping teman sejati yang terluka mampu jadi hadiah terbaik yang bisa kita berikan padanya.”
“Seorang sahabat ialah orang yang mengenal kamu seperti kamu, mengerti di mana kamu berada, menerima apa yang telah kamu jadinya, dan tetap saja, dengan lembut membiarkan kamu tumbuh”
“Butuh banyak keberanian untuk membela musuh, tapi akan lebih banyak lagi untuk membela seorang sahabat kamu”
“Aku ingin menyalahkan sebuah api denganmu sahabat. Adapun api ini yang seakan tak seorang pun  pernah melihat sebelumnya.”
“Hidup berawal dari mimpi. Jatuh, bangun lagi. Kalah, coba lagi. Gagal, bangkit lagi. Never give up. Sahabat selalu ada untuk menguatkanmu.”
“Kehidupan ini bagai papan catur, jika tak memiliki strategi tentu akan kalah. Siapa tak berkawan tentu takkan pernah menemukan jalan keluar.”
“Jangan menodai persahabatan dengan perasaan baper.”
“Kadang yang merusak dirimu bukanlah keadaanmu, namun lebih pada keinginanmu. Sahabat jadi cinta misalnya. Jika bersambut, kau akan sangat bahagia, jika tidak, persahabatan jadi taruhannya.”
“Sahabat, bukan jarak yang membuatmu jauh, tetapi sikapmu yang menciptakan jarak.”
“Jika fisik menjadi penilaian, lalu untuk apa hati diciptakan?”

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

pengalaman anak smk

20 Pengalaman Unik dan Membanggakan yang Cuma Bisa Dicicipi Oleh Anak SMK 2 Oktober 2015   Kontribusi Pembaca  4,235    49 ...